7 Desain Tato 3D Anti Mainstream, Nomor 5 Kayak Ukiran Penuh Lubang

9136
7 Desain Tato 3D Anti Mainstream, Nomor 5 Kayak Ukiran Penuh Lubang
7 Desain Tato 3D Anti Mainstream, Nomor 5 Kayak Ukiran Penuh Lubang

7 Desain Tato 3D Anti Mainstream, Nomor 5 Kayak Ukiran Penuh Lubang – Seni selalu menciptakan sesuatu yang tak biasa. Dalam berkesenian, orang dapat menggambarkan apa yang diinginkan.

Tak terkecuali dengan seni lukis tubuh atau tato. Dengan banyak hal yang ada, beberapa membuat tato dengan lukisan 3 dimensi.

Tentu, secara sekilas melihat tato ini seperti nyata. Teknik 3 dimensi membuatnya menarik dengan warna warni nyentrik.

Makna yang kadang, sulit untuk dipahami orang lain dan hanya orang yang memiliki tato tersebut yang mengerti.

Terkadang, tato dibuat karena luka yang tak mudah dihapus, luka hati atau memang murni seni. Mencampurkan banyak hal, seni kreatif ini memang menarik untuk disimak. Kerennya nggak ketulungan ini dia karya anti mainstream yang unik dan keren.

  1. Tato yang akan membuatmu mikir, sepertinya ada sesuatu di sana. Keren ya warnanya juga kece.
brightside.me

2. Melihat sekilas sih seperti pena betulan yang disemayamkan di telinga. Eh, tapi ternyata itu hanyalah tato 3D yang mampu menipu pandanganmu. Anti mainstream banget.

brightside.me

3. Bekas luka kadang tak bisa hilang begitu saja. Untuk menutupinya dibuat tato nyentrik seperti ini. Hasilnya?

Baca Juga : Sulit Dipercaya Namun Ada Betulan, 2 Objek Ini Kompak Jaya, Nggak Janjian Lho

brightside.me

4. Teknik 3 dimensi memang unik. Lukisan seperti ini bakal bikin puyeng yang lihat, hihihi. Makin dilihat, bikin pusing. Kerennya nggak ketulungan deh.

brightside.me

5. Bagaimana dengan ukiran di kaki? Melihatnya hanya sekilas pasti membuatmu bingung. Cermati dengan baik, kakinya kayak ukiran penuh lubang. Dengan tato 3 dimensi semua jadi unik dan anti mainstreamnya kebangetan banget.

Tato 3D Anti Mainstream
brightside.me

6. Jangan sampai gagal paham dan mengira robot. Membuat tato dengan karya seperti ini tidak semua orang bisa melakukannya. Butuh ahli yang khusus nih, sekeren ini.

Tato 3D Anti Mainstream
brightside.me

7. Wah, jadi bingung mana mata beneran mana yang nggak.

Tato 3D Anti Mainstream
brightside.me

Desain yang anti mainstream banget ya. Selain kreatif, idenya juga nyentrik. Kreativitas seni memang tanpa batas. Apa yang terlukis, menjadi kenangan yang unik.

Previous article7 Foto Terlihat Rumit, Nomor 5 Kaki Wanita Ini Seolah Kecil, Ternyata Begini
Next article7 Kegagalan Desain Bikin Ngakak Guling-Guling